Tag: Cara Mencegah Penyakit
Apakah Anda sering mengantuk padahal sudah cukup tidur? Atau apakah Anda ingin mengetahui penyebab mudah mengantuk? Ternyata penyebab selalu ngantuk itu tak selalu karena kurang tidur loh! Tidur merupakan salah satu kebutuhan manusia agar dapat bertahan hidup. Saat tidur, tubuh Anda akan mengalami relaksasi. Tubuh pun …
Infeksi saluran pernapasan atas merupakan salah satu jenis penyakit yang menyerang saluran pernapasan. Infeksi pada saluran pernapasan bagian atas disebut juga sebagai ISPA atau URI / URTI dalam bahasa Inggris (upper respiratory infection / upper respiratory tract infection). Disebut atas karena hanya menyerang saluran nafas bagian …
Infeksi saluran pernafasan akut disebut juga sebagai ISPA merupakan salah satu jenis penyakit infeksi yang paling umum terjadi dan paling banyak diderita oleh masyarakat Indonesia, terutama anak-anak. Coba saja Anda perhatikan seberapa sering anak-anak ataupun balita mengalami batuk pilek. Walaupun dapat terjadi kapan saja, namun biasanya …
Penyebab Sakit Kepala Sebelah Kanan – Sakit kepala dapat saja terjadi di sebelah kanan, sebelah kiri, bagian belakang, depan, ataupun keseluruhan kepala. Perbedaan posisi nyeri yang terjadi ini tergantung pada penyebabnya. Walaupun sakit kepala ini umum terjadi dan dapat hilang dengan sendirinya dengan istirahat dan rileksasi, …
Sakit kepala adalah rasa sakit, nyeri ataupun rasa tak enak yang muncul di area sekitar kepala. Rasa nyeri ini dapat muncul secara tiba-tiba, perlahan, dapat berlangsung cepat (kurang dari 1 jam) atau bahkan dapat terjadi berhari-hari. Rasa nyeri dapat saja ringan sampai berat di kepala kemudian …
Terapi dan pengobatan stroke perlu dilakukan segera dan termasuk darurat medis. Penanganan stroke tidak dapat dilakukan di rumah karena diperlukan diagnosis yang tepat mengenai jenis stroke yang terjadi. Kesalahan penanganan justru akan berakibat fatal. Bila Anda benar-benar ingin menolong atau memberikan pertolongan pertama pada orang yang …
Walaupun kebanyakan kasus stroke diderita oleh para orang lanjut usia namun pencegahan stroke perlu dilakukan sejak dini. Bahkan tak jarang juga, kasus stroke terjadi pada usia produktif. Nah bagaimana cara mencegah stroke di usia muda? atau bagaimana cara mencegah stroke agar tak berulang? Langkah pencegahan stroke …
Anda mungkin pernah mendengar seseorang terkena gejala stroke tetapi dapat pulih dengan cepat dan tidak memberikan efek yang parah? Kondisi ini disebut dengan serangan stroke ringan atau stroke mini. Jenis stroke ini dalam bahasa medisnya dikenal dengan TIA (transient ischemic attack) yaitu terganggunya aliran darah ke …
Mungkin Anda sering mendengar istilah stroke / struk. Istilah ini menggambarkan suatu kondisi yang menyerang otak dimana aliran darah ke otak terhambat. Kondisi ini adalah suatu darurat medis yang memerlukan penanganan medis segera. Terlambat menangani penderita akan berakibat fatal. Perlu Anda ketahui, penyakit struk ini merupakan …
error: Content is protected !!